Postingan

Jangan Sampai Anak Kelebihan Garam Dari Makanan Dan Susu

Gambar
Jangan Sampai Anak Kelebihan Garam Dari Makanan Dan Susu Menu makanan anak-anak kini cenderung mengandung garam dalam jumlah berlebih. Terutama jika anak lebih sering menikmati makanan yang tinggi garam, seperti piza, roti, makanan siap saji dan makanan yang sudah diproses. Yang perlu diketahui, kebutuhan anak terhadap garam tidak sebanyak orang dewasa. Asupan garam yang ideal pada anak disesuaikan berdasarkan usianya. Berbagai produk kerap menuliskan jumlah garam pada label keterangan informasi gizi dengan mencantumkan nilai natrium/sodium saja. Namun, jumlah garam sebenarnya adalah 2,5 kalinya dari nilai kandungan natrium yang tertera pada kemasan. Ukuran Kebutuhan Garam pada Anak Kebutuhan garam pada masing-masing orang tidak sama. Pada anak, kebutuhan garam dapat ditentukan berdasarkan usia. jual obat telat bulan Berikut jumlah kebutuhan garam pada anak di bawah usia 11 tahun: Anak usia 4-6 tahun, kebutuhan asupan garamnya adalah 3 gram per hari atau setara dengan 1,2 gr